Jumat, 04 Mei 2012

102.tahap pengambilan keputusan


Tahap Penemuan Masalah
 Tahap Pemecahan Masalah (state of nature)
 Tahap Pengambilan Keputusan (payoff)


menurut Herbert A. Simon terdapat tiga fase;

  1. fase Intelegensia
  2. fase Desain
  3. fase Pemilihan (selection)
menurut Richard I. Levin terdapat 6 (enam) tahap:



  1. Tahap observasi
  2. Tahap analisis dan pengenalan Masalah
  3. Pengembangan Model
  4. Memilih data masukan yang sesuai
  5. Perumusan dan pengetesan
  6. Pemecahan.

menurut sir Francis Bacon : 

  1. merumusakan/mendefinisikan masalah
  2. pengumpulan informasi yang relevan
  3. mencari alternatif tindakan
  4. analisis alternatif
  5. memilih alternatif terbaik;melaksanakan keputusan dan evaluasi hasil.
sumber : microsofr power point Iman Murtono Soenhadji Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi gunadarma

Tidak ada komentar:

Posting Komentar